Persiapan Kandidat Legislatif Merancang Strategi Menuju Kursi Parlemen

Authors

  • Rizka Lestari Budianto UIN Sunan Ampel Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.15642/politique.2024.4.1.47-60

Keywords:

Legislatif, Persiapan, Aspek Kunci, Strategi

Abstract

Artikel ini mengeksplorasi persiapan dasar yang penting bagi individu yang bercita-cita menjadi anggota legislatif. Berjudul "Persiapan Kandidat Legislatif: Merancang Jalan Menuju Kursi Parlemen," esai ini mengulas aspek-aspek kunci seperti mendapatkan nomor urut atas, Membangun Jaringan dan Memobilisasi relawan, dan mengelola logistik. Tujuannya adalah memberikan wawasan kepada calon-calon yang berambisi terjun ke dunia politik mengenai elemen-elemen dasar yang krusial untuk perjalanan politik yang sukses menuju peran legislatif

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2024-01-30

Issue

Section

Articles